Apa itu Sistem Operasi atau Operating System (OS) ? Sebenarnya Sistem Operasi adalah Software yang Berfungsi sebagai pengatur seluruh kompon...
Apa itu Sistem Operasi atau Operating System (OS) ? Sebenarnya Sistem Operasi adalah Software yang Berfungsi sebagai pengatur seluruh komponen yang ada di Komputer, Seluruh Kegiatan yang terjaid di komputer di atur oleh Sistem Operasi yang berjalan dibelakang layar.
Pada dasarnya semua Perangkat mempunyai Sistem Operasi nya Masing-masing, Sistem Operasi yang sering kita dengar adalah Windows tetapi selain itu masih banyak lagi Sistem Operasi lainnya Seperti Linux dan Mac, Dalam Linux pun masih banyak Jenis-jenis nya Salahsatunya yaitu Sistem Operasi Linux yang digunakan sebagi Server Layanan seperti WebServer, Data Server, DNS Server, dan masih banyak lagi. Berikut adalah 5 Sistem Operasi terbaik yang dapat kalian gunakan menjadi OS pada Server Kalian.
Pertama yaitu Ubuntu Server, Ubuntu server Menjadi pilihan awal karena memiliki fitur yang banyak dan Sangat membantu penggunanya. Ubuntu Server di Produksi Khusus untuk digunakan sebagai Sistem Operasi Server. dengan menggunakan Spesifikasi Server yang rendah Ubuntu Server sudah dapat berjalan dengan minimum spesifikasi CPU 300 MHz, Ram 64MB, HardDisk 500GB, VGA 640x480. Ubuntu server juga sangat lancar Berjalan di Berbagai Perangkat, dan mempunyai Kecepatan Booting dan Shutdown yang lumayan Cepat.
Debian adalah salah satu Sistem Operasi yang berbasis Linux yang Bebas digunakan. Kelebihan dari Sistem Operasi satu ini yang sangat populer adalah Kesetabilan Paket, dan mempunya Kesetabilan Program yang teruji, Tetapi kekurangan dari Sistem Operasi ini adalah lamanya Releas Update Sistem.
CentOS (Community ENTerprise Operating System) adalah proyek komunitas yang diawali menjelang akhir tahun 2003 dengan tujuan untuk menyediakan sistem operasi skala perusahan. CentOS dibangun ulang dengan memanfaatkan kode sumber yang berasal dari Red Hat Enterprise Linux (RHEL) menjadi sebuah distribusi Linux dengan kualitas dan kompatibilitas yang nyaris sama.
Redhat adalah salah satu distro Linux yang dapat digunakan sebagai sistem operasi untuk komputer server. Sistem operasi ini bermula dari tahun 1995.Redhat adalah salah satu distro linux yang sudah menerapkan model instalasi dengan adanya Graphical User Interface atau GUI sejak Redhat 6. Hal ini memudahkan pengguna untuk melakukan pemasangan sistem operasi ini pada Server.Redhat adalah salah satu sistem operasi linux yang memberikan aplikasi bawaan terbaik serta gratis pada cd atau media instalasi Linux Redhat.
openSUSE dikembangkan secara independen, dengan dukungan komunitas melalui Proyek openSUSE yang disponsori oleh SUSE dan sejumlah perusahaan lainnya. Kelebihan dari Sistem Operasi ini adalah Murah atau Bahkan Gratis. dan sangat User Friendly.
Itulah Beberapa Sistem Operasi terbaik yang dapat kalian gunakan sebagai OS pada Server kalian. Untuk mendapatkan Sistem Operasi di atas Kalian bisa mengunjungi Website resmi OS Tersebut.
1. Ubuntu Server
2. Debian
3. CentOS
4. Red Hat Enterprise Linux
5. SUSE Linux Enterprise Server
Itulah Beberapa Sistem Operasi terbaik yang dapat kalian gunakan sebagai OS pada Server kalian. Untuk mendapatkan Sistem Operasi di atas Kalian bisa mengunjungi Website resmi OS Tersebut.
COMMENTS